Sosialisasi Program Dak Sanitasi Bantuan MCK

Sosialisasi Program Dak Sanitasi Bantuan MCK

Tribratanewsmanggarai.com- Selasa,23 Mei 2023 BRIPKA THEODORUS ANGKAT Bhabinkamtibmas Kec.Satar Mese mengikuti kegiatan DAK SANITASI Bantuan MCK ,Sebanyak 54 unit dengan anggran  per unit   Rp.11.000.000( seblas juta Rupiah) untuk Desa Satar Loung,Kec.Satar mese , yang menjadi petugas  fasilitator pemberdayaan yaitu saudara YOGI BILI dan fasilitator teknik SULPIUS SUWARDI ST .

Bantuan ini merupakan bantuan dari Dinas PURR,Kab.Manggarai dan berbasis Swadaya,dengan Kriteria calon penerima bantuan yaitu:

*ibu hamil
*Penderita stanting
* Anak usia Balita
* Penyandang disibalitas
*Lansia.

Rencana Pengerjaan akan dilaksanakan secara bertahap.Tahapan I dikerjakan pada bulan Agustus- September,tahapan II dikerjakan pada bulan Oktober,tahap III dikerjakan pada bulan Desember.
Munculnya program ini karena pola hidup masyarakat dimana masih banyak ditemukan masyarakat yang membuang hajat disemak-semak,atau dikebun sekitar rumah mereka.

Dengan Terealisasinya program ini Desa Satar Loung terbebas dari buang air besar sembarangan (BABS) yang mana merupakan salah satu prilaku hidup tidak sehat.

Petugas Bhabinkamtibmas pada kesempatanya menyampaikan Pesan kepada seluruh warga Penerima bantuan  untuk menyambut program ini dengan senang hati,apabila ada kendala atau persoalan selama peroses pengerjaan,komunikasikan dengan petugas fasilitator atau petugas desa ,untuk dipecahkan secara bersama-sama.